Evaluasi Program Pemberdayaan Bintara Pembina Desa Komando Distrik Militer 0503/Jakarta Barat

Authors

  • Harangan Sitorus Program Studi Strategi Perang Semesta Universitas Pertahanan

DOI:

https://doi.org/10.56555/sps.v4i1.230

Abstract

Abstract -- This study aimed to evaluate the empowerment program of (NCO) of Village Builder in The District Military Command 0503 / West Jakarta. The research method was descriptive qualitative, using DEM model       (Discrepancy Evaluation Model). Data collection procedures through primary data and secondary data obtained through observation, interviews, documentation and Focus Group Discussion (FGD). Furthermore, all data is analyzed to obtain the results. The Validation of the data  was carried out through triangulation. The results showed that the empowerment program  (NCO) Village Builder  The District Military Command 0503 / West Jakarta review of aspects of drafting stage of program design  (definition), the stage of determination of completeness (installation), the stage of implementation of the empowerment program (NCO) Village Builder (process), the stage of the measurement results (produck) and comparison phase, overall shows less effective results. To increase the effectiveness of development programs further provided recommendations according  the result of research analysis.

Keywords: program evaluation, empowerment, Non-Commissioned Officers (NCO) Village Builder

 

Abstrak -- Penelitian ini bertujuan  untuk mengevaluasi program pemberdayaan  Bintara Pembina Desa  Komando Distrik Militer 0503/Jakarta Barat. Metode penelitian ini adalah deskriptif, kualitatif, dengan menggunakan model  DEM (Discrepancy Evaluation Model). Prosedur pengumpulan data  melalui data primer dan data sekunder yang didapatkan melalui observasi, wawancara, dokumentasi dan Focus Group Discussion ( FGD). Selanjutnya seluruh data dilanalisis untuk mendapatkan hasil penelitian. Validasi data dilakukan dengan triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program pemberdayaan Bintara Pembina Desa Kodim 0503/Jakarta Barat ditinjau dari aspek  tahap penyusunan desain program      (definition), tahap penetapan kelengkapan ( installation ), tahap pelaksanaan program pemberdayaan Babinsa (process), tahap pengukuran hasil (produck) dan tahap pembandingan (comparison) secara keseluruhan menunjukkan hasil yang kurang efektif.  Untuk peningkatan efektifitas  program pemberdayaan selanjutnya diberikan rekomendasi sesuai hasil analisis penelitian.

Kata kunci: Evaluasi program, Pemberdayaan, Bintara Pembina Desa

Author Biography

Harangan Sitorus, Program Studi Strategi Perang Semesta Universitas Pertahanan

Program Studi Strategi Perang Semesta Universitas Pertahanan

References

Daftar Pustaka

Adisasmita, Rahardjo, Membangun Desa Partisipatif, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2006.

¬¬______, Pembangunan Pedesaan dan Perkotaan, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2006.

Arikunto, Suharsimi, Dasar-dasar Evaluasi.Jakarta: Bumi Aksara, 1993..

Arikunto, Suharsimi dan Cepi Safruddin Abdul Jabar. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara, 2010.

Bangsa Indonesia Terjebak Dalam Perang Modern, Bandung : Sekolah Staf dan Komando TNI-AD,2004.

Creswell, John W., Educational Research: Planning, Conducting and Evaluating Quantitative and Qualitative Research, Boston: Pearson Education Inc., 2012.

Dunn, William N. Public Policy Analysis. New Jersey: Pearson Prentice Hall, 2003.

David James C.Mc, Laura R.L Hawtorn. Program Evaluation& Performance Measurement, An IncIntroduction to Practice (California: Sage Publication, 2006).

Owen John M, Program Evaluation, 3rd edition ( Australia: Allen and Unwin,

Madaus George F, Michael Scriven, dan Daniel Stufflebeam, Evaluation Model: Viewpoints on Educational and Human Services Evaluation. Boston: Kluwer-Nijhoff Publishing, 1985

Mangkunegara, Anwar Prabu, Evaluasi Kinerja SDM, Bandung: Refika Aditama, 2012.

______,Perencanaan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Bandung: Refika Aditama, 2011.

Mardikanto, Totok, dkk. Pemberdayaan Masyarakat Dalam Perspektif Kebijakan, Bandung : Alfabeta, 2013.

Markas Besar Angkatan Darat, Staf Umum Teritorial, Buku Panduan Praktis Binsiap Apwil dan Puanter Bagi Perwira Satkowil, 2013.

Markas Besar Angkatan Darat, Buku Pedoman tentang Penyusunan Tata

Ruang Wilayah Pertahanan, 2013.

Markas Besar Angkatan Darat, Pusat Teritorial. Kemampuan Komunikasi Sosial, 2006.

Markas Besar Angkatan Darat, Pusat Teritorial. Analisa Potensi Pertahanan, 2006.

Markas Besat Tentara Nasional Indonesia, Sekolah Staf Dan Komando, Pemberdayaan Wilayah Pertahanan, 2008.

Provus Malcolm, Discrepancy Evaluation For Edisational Program Improvement And Assessment. Berkeley, California 94704: Mc Cutchan Publishing Corporation, 1971.

Riyadini Betty, Responsibilitas Pelaksanaan Reformasi Birokrasi Melalui Penelitian Evaluasi. Jakarta: IKAPI, 2013.

Stufflebeam Daniel L, Evaluation Models Viewpoints on Educational and Human Services Evaluation. New York: Kluwer Academic Publishers, 2002.

Sukardi, Evaluasi Program Pendidikan dan Kepelatihan. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2014

Taliziduhu Ndara, Konsep Administrasi dan Administrasi di Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia, 1989.

Stufflebeam Daniel L, Evaluation Models Viewpoints on Educational and Human Services Evaluation. New York: Kluwer Academi Publishers, 2002.

Sukardi, Evaluasi Program Pendidikan dan Kepelatihan. Jakarta: PT.Bumi Aksara, 2014.

/http://www.poldesbanyuwangi.com/berita-peran-babinsa-dalam-menjaga- keamanan desa.html- (diakses pada tanggal 23 Feb 2018, pkl 00.35).

http://m.tabloidsinartani.com/index.php?id=148&txttnews[ttnews]=1946&cHash=c450a38e75a99ba0794ee2570f96cef2. (diakses pada tanggal 23 Feb 2018).

Downloads

Additional Files

Published

2018-05-14