KONSEP DESAIN DERMAGA PONTON SANDAR KAPAL SELAM BERBASIS MODULAR APPROACH BERBAHAN HIGH DENSITY POLYETYLENE
Abstract
Dalam penelitian dan pengembangan fasilitas pangkalan kapal selam TNI AL diperlukan sarana prasarana sandar yang dapat mudah dalam penempatan dan pergeseran guna mendukung kebutuhan pertahanan seluruh wilayah perairan Indonesia dengan kekuatan Koarmada Laut. Kapal Selam yang dioperasikan oleh TNI AL merupakan bagian dari 7 program Alpalhankam di Kementrian pertahanan, memerlukan pengembangan teknologi pertahanan yang dibutuhkan untuk mendukung operasional sandar kapal selam. Fasilitas sandar dibutuhkan kapal selam dan sebagai fasilitas pengaman peralatan dan sistem akomodasi pada saat beroperasi di seluruh wilayah perairan Indonesia. Pada konsep desain dermaga ponton sandar kapal selam berbasis Modular Approach berbahan High Density Polyetylene untuk mendukung pangkalan operasional wilayah Indonesia, maka diperlukannya analisis pengujian kekuatan struktur ponton dengan Finit Element Method (FEM) tahapannya analisis dan pengujian mengunakan Software pada kekuatan struktur dan stabilitas dengan pendekatan Software AutoCAD, Autudesk Inventor dan Maxsurf. Dari perhitungan gaya gaya yang bekerja pada ponton sebesar 615 kN didapat analisis tegangan/ regangan untuk stress maksimal yang dapat diterima oleh material yang digunakan sebesar Yield Strength sebesar 207 MPa, dimana hasil untuk static stress pada gaya bentur 162.715 MPa (faktor keamanan 1.27652) dan gaya tarik 85,0034 MPa (faktor keamanan 2.49957) masih kondisi aman tidak melewati nilai stress maximal material. Sedangkan analisis stabilitas dan periode oleng dilakukan pada 3 kondisi diperoleh kondisi yang stabil dan momen balik relatif cepat kembali posisi tegak, dengan periode oleng terendah pada loadcase 1 dengan T sebesar 3,8264 detik, dengan demikian analisis yang dilakukan masih memenuhi syarat yang aman pada ponton sandar kapal selam berbasis Modular Approach berbahan High Density PolyethyleneReferences
Buku
Bambang Triatmojo, cetakan pertama. (2010) dan cetakan VI. (2017), Perencanaan Pelabuhan, Yogyakarta,2017.
Brandenburg, Jenna and Clemmons, Lashaun. (2012). First edition, Analysis of Numerical Differential Equations and Finite Element Method. College Publishing House. Delhi. 2012.
Milovanović Jeknić Zorica, Belgrade. (2019) “Finite Element Method”, Univerzitet Union Nikola Tesla, Fakultet za Graditeljski menadžment.
¬¬¬¬Defense Acquisition University Press Fort Belvoir. (2001). Systems Engineering Fundamentals., Virginia 22060-5565
Nickols Fred, (2016). Strategy: Definitions And Meanings.
Santanelli, Mario, FC. Santarelli, (1982), Preliminarry Determination Of Main Characteristic Of Fishing Vessel, Lecture Notes for sixth Wegemt School, Fishing Vessel Technology, Politechnical University of Madrid, May, 1982.
Jurnal
Ericson Andy, Chaeruddin Firdaus. (2015). “Perencanaan Dermaga Apung Akkarena”,
Giat S. Sulistiyoso, Sudirman, Indah Anwar Devi, Lukitiwati F. dan Abbas Basril(2015). Sifat Fisis dan Mekanis Komposit HDPE – Hydroxypatitie (HAp) dengan teknik Iridasi Gamma, Jurnal Kimia dan Kemasan, Vol.37 ; 1 April 2015: hal 53-60
Sasongko Prio dan Ghofur Abdul (2012) “Uji Hidrodinamika Desain Dermaga Apung Modular Sebagai Teknologi Altrernatif Dalam Membangun Dermaga Perintis Di Indonesia Bagian Timur, Jurnal UPT-BPPH BPP Teknologi, No.0137; hal 42-45 Nopember 2012.
Wicaksono Bagus, (2017). “Analisis perbandingan Kapal pengangkut Ikan (Fish Carrier) dari HDPE, Fiber dan Baja”.FTK ITS.
Dokumen - Dokumen
Faslanal Mabesal. (2017). “Studi Kelayakan Pembangunan Bunker Dermaga Kapal Selam (Multi Years)”,
Kementerian Pertahanan Republik Indonesia. (2015). Buku Putih Pertahanan Indonesia, Jakarta.
Mabesal. (1989). “Buku Petunjuk Tempur tentang Peperangan Kapal Selam”, Surat Keputusan nomor Skep/4176/IX/1989 tanggal 30 September 1989.
Kementrian Perhubungan RI. (2016). “Perubahan atas Permen No PM Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Pelabuhan Laut” Permenhub RI No.PM 146 tahun 2016.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Proposed Policy for Journals That Offer Open Access. Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Proposed Policy for Journals That Offer Delayed Open Access. Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication, with the work [SPECIFY PERIOD OF TIME] after publication simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.