PERAN KEARIFAN LOKAL DALAM MERESPON PANDEMI COVID-19 DI DESA PANTAIBAKTI

Authors

  • Syafrudin Fathoni Universitas Pertahanan Republik Indonesia
  • Sobar Sutisna Universitas Pertahanan Republik Indonesia
  • Makmur Supriyatno Universitas Pertahanan Republik Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33172/jmb.v8i2.1338

Abstract

Pandemi COVID-19 telah menjadi wabah yang mengubah pola kehidupan manusia. Tingginya kasus COVID-19 di Kabupaten Bekasi mempengaruhi kehidupan masyarakat terutama bagi mereka yang tinggal di kawasan pesisir. Penelitian dilakukan untuk menganalisis peran kearifan lokal yang dimiliki oleh masyarakat pesisir dalam merespon pandemi COVID-19 di Desa Pantaibakti melalui program Kampung Tangguh Jaya. Program tersebut terbilang cukup efektif yang kemudian menjadikan desa Pantaibakti sebagai desa percontohan Kampung Tangguh pada Januari 2021. Dengan adanya upaya melalui kearifan lokal tiap masing-masing daerah, masyarakat secara langsung sudah ikut membantu pemerintah. Ketangguhan sosial masyarakat desa sangat diperlukan guna saling menopang dan membangun pilar keragaman bersama sehingga masyarakat tidak mengalami keterpurukan sosial akibat ancaman bencana.

Author Biographies

Syafrudin Fathoni, Universitas Pertahanan Republik Indonesia

Magister Student of Disaster Management Study Program, Indonesia Defense University

Sobar Sutisna, Universitas Pertahanan Republik Indonesia

Lecturer at DIsaster Management Study Program, Indonesia Defense University

Makmur Supriyatno, Universitas Pertahanan Republik Indonesia

Lecturer at DIsaster Management Study Program, Indonesia Defense University

References

Adhi, .G.S. (2020). Desa Kembang, Desa Tangguh Menghadapi Tantangan. Retrieved October 13, 2022, from website: https://kotaku.pu.go.id/

Anderson, R. M., Heesterbeek, H., Klinkenberg, D., & Hollingsworth, T. D. (2020). How will country-based mitigation measures influence the course of the COVID-19 epidemic?. The Lancet, 395(10228), 931–934. https://doi.org/10.1016/S0140-6736(20)30567-5

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bekasi. (2021). Kabupaten Bekasi Dalam Angka 2020. Bekasi: Penerbit Badan Pusat Statistik Kabupaten Bekasi.

Creswell, W.J. (2013). Penelitian Kualitatif dan Desain Riset. Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar.

Darto. (2021). Desa Pantai Bakti Muaragembong Di Jadikan Contoh Kampung Tangguh Daerah Produktif Dan Aman Covid-19. Retrieved October 14, 2022, from website: https://www.buser-bhayangkara74.com/

Fatmasari, D. (2014). Analisis Ekonomi dan Budaya Masyarakat Pesisir Desa Wawonduwur, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon. Jurnal Al-Amwal, 6(1), 144-166, http://dx.doi.org/10.24235/amwal.v6i1.255.g225

Imran, M. F. (2020). Program Kampung Tangguh Ala Polda Jatim Dikampanyekan, Siasat Hambat Pernularan COVID-19 di Jatim. Retrieved October 14, 2022, from website: https://suryamalang.tribunnews.com/

Kementerian Pekerjaan Umum. (2013). Pedoman Teknis Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Komunitas (PRB-BK). Jakarta: Penerbit Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum.

Liberati, A., Altman, D. G., Tetzlaff, J., Mulrow, C., Gøtzsche, P. C., Ioannidis, J. P. A., Clarke, M., Devereaux, P. J., Kleijnen, J., & Moher, D. (2009). The PRISMA statement for reporting systematic reviews and meta-analyses of studies that evaluate healthcare interventions: explanation and elaboration. BMJ (Clinical Research Ed.), 339. https://dx.doi.org/10.1136/bmj.b2700

Maulipaksi, D. (2022). Kearifan Lokal Masyarakat Adat dalam Upaya Mitigasi terhadap Pandemi COVID-19. Retrieved October 13, 2022 from website: https://www.kemdikbud.go.id/

Nugraha, A.S. (2020). Kearifan Lokal dalam Menghadapi Pandemi COVID-19: Sebuah Kajian Literatur. Sosietas: Jurnal Pendidikan Sosiologi. 10(1), 745-753.

Pikokabsi. (2022). Website Resmi Info Covid-19 Kabupaten Bekasi. Retrieved October 13, 2022, from website: https://pikokabsi.bekasikab.go.id/

Rahmawati, Y., Santaufanny, F.F.A., Hati, E.M., & Roziqin, A. (2021). Kearifan lokal dalam menghadapi COVID-19: Studi kampung tangguh di Jawa Timur. Jurnal Masyarakat Indonesia, 47(1), 1-12.

Saubani, A. (2022). Kemenkes: Kasus COVID-19 di Indonesia Saat Ini Terkendali. Retrieved October 13, 2022, from website: https://www.republika.co.id/

Sidiq, S.S. (2019). Sosiologi Masyarakat Pesisir: Buku Ajar. Pekanbaru: Penerbit Taman Karya

Supriyanto, A., Hartini, S., Irdasari, W.N., Miftahul, A., Oktapiana, S., & Mumpuni, S.D. (2020). Teacher professional quality: Counselling services with technology in Pandemic Covid-19. Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 10(2), 176-189, https://dx.doi.org/10.25273/counsellia.v10i2.7768

Susilo, A., Rumende, C.M., Pitoyo, C.W., Santoso, W.D., Yulianti, M., Herikurniawan, Sinto, R., Singh, G., Nainggolan, L., Nelwan, E.J., Chen, L.K., Widhani, A., Wijaya, E., Wicaksana, B., Maksum, M., Annisa, F., Jasirwan, C.O.M., & Yunihastuti, E. (2020). Coronavirus Disease 2019: Tinjauan Literatur Terkini. Jurnal Penyakit Dalam Indonesia, 7(1), 45-67.

Syauqi, A. (2020). Jalan Panjang COVID-19 (sebuah refleksi dikala wabah merajalela berdampak pada perekonomian). Journal Keuangan dan Perbankan Syariah, 1(1), 1-19.

Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007 Tentang Penanggulangan Bencana

Undang-undang Nomor 1 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil

World Health Organization. (2020). Coronavirus disease 2019 (COVID-19) Situation Report. Retrieved October 13, 2022, from WHO website: https://www.who.int/

Published

2023-06-19

How to Cite

Fathoni, S., Sutisna, S., & Supriyatno, M. (2023). PERAN KEARIFAN LOKAL DALAM MERESPON PANDEMI COVID-19 DI DESA PANTAIBAKTI. Jurnal Manajemen Bencana (JMB), 8(2). https://doi.org/10.33172/jmb.v8i2.1338